asikbos.blogspot.com - Penciptaan logo (simbol) daur ulang tidak terlepas dari kehidupan
keseharian Gary Dean Anderson. Gary lahir dari keluarga biasa yang hidup
saat krisis ekonomi melanda pada tahun 1950-an. Ibunya Gary terbiasa
menggunakan koran, kertas bekas atau plastik belanjaan untuk digunakan
kembali, ayahnya juga memperbaiki furniture lama tanpa membeli yang
baru, serta hal-hal lainnya yang berkenaan dengan mendaur-ulang
(recycle) baran-gbarang rumah tangga. Walaupun mereka melakukannya lebih
karena motif ekonomi.
Gary sebagai pencipta simbol (logo) daur ulang terinspirasi oleh bentuk
lajur Mobius (∞). Lajur Mobius adalah bentuk yang diciptakan oleh
seorang ahli matematika dan astronom Jerman bernama Agustus Ferdinand
Mobius. Bentuk Mobius tersebut juga digunakan sebagai simbol pada bidang
matematika yang melambangkan infinity (ketidak-berhinggaan). Gary juga
terinspirasi oleh karya grafis karya seniman Belanda M.C. Escher yang
menggunakan pola lajur Mobius pada karya gambar ilusinya.
So, ternyata logo daur ulang (recycling) mempunyai sejarah yang patut
kita ketahui. Lambang yang digunakan secara internasional itu lahir dari
sosok orang yang terbiasa melakukan 3R juga. Dialah Garry Dean
Anderson.
http://forum.viva.co.id/aneh-dan-lucu/334003-ini-dia-pencipta-logo-daur-ulang.html
Ini Dia Pencipta Logo Daur Ulang
Posted by
blogger asik
at
01.46
Tags :
#Dunia Tokoh
Related : Ini Dia Pencipta Logo Daur Ulang
WOW Inilah Calon Presiden Independent Seorang warga sipil membentangkan sepanduk diantara ribuan demonstran buruh tentang pencalonan d ...
Bikin Ngakak Hasil Photoshop Obama Yang Super Unik Tidak peduli siapa Anda, jika Anda populer Anda akan menjadi media keusilan, poster demotivasi at ...
Inilah 6 Kali Percobaan Pembunuhan Terhadap Presiden Pertama IndonesiaSejak 1950 sampai 1965 telah terjadi 6 kali percobaan pembunuhan terhadap Bung Karno, yaitu : 1. P ...
Inilah 5 Tokoh Dunia yang Mengidap Phobia Unik 5 Tokoh Dunia yang Mengidap Phobia Unik Fobia (phobia) adalah ketakutan yang berlebihan pada ses ...
Mantan Jutawan Hidup Bahagia Tanpa Uang TELFS - Seorang jutawan asal Austria mendonasikan seluruh uangnya dua tahun yang lalu karena uan ...
Next
« Prev Post
« Prev Post
Previous
Next Post »
Next Post »